Ayo MenulisPPKn 1.3 2.3 3.3 4.3Tulislah dengan tulisan tegak bersambung

Berikut ini adalah pertanyaan dari officialrachmafans pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Dasar

Ayo MenulisPPKn 1.3 2.3 3.3 4.3
Tulislah dengan tulisan tegak bersambung di kolom yang telah disiapkan!
1. Mengapa harus menghargai perbedaan?
2. Dan Sebutkan Keberagaman suku bangsa dan budaya,Keberagaman
agama,dan Keberagaman ras Keberagaman golongan yang ada di
Indonesia!​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

1. Alasan kita harus menghargai perbedaan adalah supaya tercipta kehidupan yang harmoni, selaras dan penuh kerukunan. Dalam kondisi seperti itulah pembangunan negara dapat tercapai.

2. Jenis keberagaman Indonesia

Dikutip dari situs resmi Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia, keberagaman di Indonesia terbagi dalam beberapa jenis, yaitu:

Keberagaman wilayah dan lingkungan

Keberagaman suku bangsa dan budaya

Keberagaman agama

Keberagaman ras

Keberagaman golongan

Keberagaman jenis kelamin dan gender

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh alfianxyr dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 15 Jul 21