Ayo Renungkan? Tarian daerah merupakan contoh jenis budaya daerah yang menjadi

Berikut ini adalah pertanyaan dari rafi5817 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Dasar

Ayo Renungkan?Tarian daerah merupakan contoh jenis budaya daerah yang menjadi akar
budaya nasional. Masyarakat Indonesia memiliki beragam tarian daerah.
Budaya daerah mampu menarik perhatian mancanegara. Pepatah mengatakan
"Tak Kenal Maka Tak Sayang". Apakah kamu sudah mengenali, ragam tarian
daerah di Nusantara? Bagaimanakah cara yang akan kamu lakukan untuk
menyayangi budaya daerah sebagai akar budaya nasional sehingga kamu
akan selalu melestarikannya? Tuliskan hasil renunganmu pada kolom seperti
berikut.
Hasil renungan:


Tolong jawab;) yg bisa jawab sukses selalu

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

cara yang dapat kamu lakukan untuk melestarikan budaya daerah!!

1.Mau mempelajari budaya tersebut.

2.Ikut berpartisipasi jika ada kegiatan.

3.Mengajarkaan budaya tersebut kepada generasi selanjutnya.

4.Mencintai budaya tanpa merendahkan budaya lain.

Penjelasan:

Semoga membantu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh sekaressyarakhmadani dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 11 May 21