Kebudayaan Indonesia adalah budaya yang mengajarkan tata krama,sopan santun, dan

Berikut ini adalah pertanyaan dari Widyadhana69 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Dasar

Kebudayaan Indonesia adalah budaya yang mengajarkan tata krama,sopan santun, dan budi pekerti yang baik. Hal ini merupakan contoh bahwa Indonesia memegang prinsip budaya...a. kebarat-baratan
b. ketimuran
c. budaya mana saja boleh
d. hanya budaya menyenangkan yang boleh masuk

tolong dibantu
makasih​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Kebudayaan indonesia yang mengajarkan tata krama dan sopan santun sera budi pekerti yang baik. hal tersebut karena indonesia memegang prinsip budaya ketimuran, oleh karena itu pilihan yang tepat ialah b. ketimuran

  • Untuk pilihan  A kurang tepat karena budaya barat tidak sesuai dengan budaya indonesia bahkan hampir bertentangan.
  • Untuk pilihan C juga kurang tepat karena tidak semua budaya sesuai dengan masyarakat indonesia yang berpedoman pada nilai pancasila.
  • Untuk pilihan D kurang tepat karena budaya tidak selamanya harus menyenangkan.

Pembahasan

Budaya merupakan salah satu komponen yang ada pada masyarakat indonesia, indonesia di kenal oleh masyarakat luar negeri dengan keramahannya, hal ini dapat kita lihat dari banyaknya turis asing yang berkunjung ke indonesia dan mendapat sambutan baik dari masyarakat indonesia sehingga meninggalkan kesan mereka ingin berkunjung kembali.

Indonesia menganut budaya ketimuran yang berpedoman pada tata krama yang baik. Hal inilah yang menjadikan budaya barat yang masuk ke indonesia dapat merusak budaya asli bangsa serta nilai-nilai pancasila yang tumbuh di tengah masyarakat indonesia, seperti budaya mabuk-mabukan, pakaian yang minim serta hal lainnya yang tidak sesuai tata krama di masyarakat.

Pelajari lebih lanjut

  1. Materi tentang melestarikan budaya asli bangsa, pada yomemimo.com/tugas/3898018
  2. Materi tentang budaya asli bangsa indonesia, pada yomemimo.com/tugas/42967039
  3. Materi tentang budaya barat yang tidak sesuai dengan indonesia, pada yomemimo.com/tugas/13106575

=====================

Detail jawaban

Kelas: 4

Mapel: PPKN

Bab: Budaya indonesia

Kode: 4.9.5

#TingkatkanPrestasimu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Israfardhian dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 30 May 21