Buatlah kalimat ajakan menggunakan kata-katamu sendirisecepatnya ya soalnya mau dikirim​

Berikut ini adalah pertanyaan dari esrawatiesra15 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Dasar

Buatlah kalimat ajakan menggunakan kata-katamu sendiri
secepatnya ya soalnya mau dikirim​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Mari basmi Covid-19 dengan selalu patuh pada protokol kesehatan!

Ayo pakai masker, jaga jarak, dan hindari kerumunan selama pandemi Covid-19!

Ayo biasakan hidup sehat mulai sekarang, olahraga secara teratur dan jaga pola makan.

Ayo perbanyak amalan di bulan yang suci ini.

Ayo berpikir jernih dan jangan percaya berita hoax.

Anak adalah aset masa depan, ayo ajari mereka dengan karakter yang kuat dan ilmu yang bermanfaat.

Mari kita daur ulang sampah yang masih bisa dimanfaatkan.

Ayo lari pagi.

Ayo ikut denganku ke pesta.

Mari ajak orang-orang di sekitarmu untuk peduli lingkungan.

Ayo bergabung dalam bisnis konveksi ini.

Ayo cepat rapikan rambut dan pakaianmu itu.

Mari kita belajar bersama untuk mempersiapkan ujian besok.

Banyak sekali baju kotor ini, ayo bantu aku mencucinya.

Mari kita budayakan senyum terhadap sesama.

Waktunya tinggal sedikit, ayo bekerja lebih cepat.

Sebagai sesama manusia, ayo kuatkan tali silaturahmi di antara kita.

Marilah kita senantiasa introspeksi diri atas semua yang telah kita perbuat.

Marilah kita berterima kasih kepada semua guru-guru kita yang berjasa atas kesuksesan kita sekarang.

Belajar tidak mengenal usia. Ayo terus belajar.

Ayo buang semua tempat yang membuat air menggenang agar tidak ada jentik nyamuk yang bersarang.

Ada istilah mulutmu harimaumu. Oleh karena itu marilah kita senantiasa menjaga lisan kita, jangan sampai kita menyakiti perasaan orang lain atas perkataan kita.

Ayo perhatikan kehalalan makanan dan uang yang kita peroleh.

Ayo bersedekah.

Penjelasan:

.......

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh aisyahkhansaniap dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 05 Jul 21