25. Perhatikan gambar berikut!Hubungan antara gaya dan gerak yang terjadi

Berikut ini adalah pertanyaan dari namikulosinten24 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Dasar

25. Perhatikan gambar berikut!Hubungan antara gaya dan gerak yang terjadi pada kegiatan seperti gambar
tersebut adalah ....
A semakin pendek tarikan tali busur, semakin cepat anak panah melesat
B. semakin kuat tarikan tali busur, anak panah melesat semakin jauh
C. semakin lemah tarikan tali busur, semakin jauh anak panah melesat
D. semakin panjang tarikan tali busur, anak panah melesat semakin dekat


tolong bantu ya kak​
25. Perhatikan gambar berikut!Hubungan antara gaya dan gerak yang terjadi pada kegiatan seperti gambartersebut adalah ....A semakin pendek tarikan tali busur, semakin cepat anak panah melesatB. semakin kuat tarikan tali busur, anak panah melesat semakin jauhC. semakin lemah tarikan tali busur, semakin jauh anak panah melesatD. semakin panjang tarikan tali busur, anak panah melesat semakin dekattolong bantu ya kak​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

B.SEMAKIN KUAT TARIKAN TALI BUSUR,ANAK PANAH MELESAT SEMAKIN JAUH

Penjelasan:

SEMOGA MEMBANTU

MAAF JIKA SALAH

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh jihanardiana508 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 17 Aug 21