Berikut ini adalah pertanyaan dari jiddan0609 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Dasar
Kita merupakan bagian dari suatu masyarakat.Berikut ini yang merupakan perilaku yang mencerminkan nilai persatuan dan kesatuan di masyarakat adalah ....A. bermain petasan saat salah satu warga sedang beribadah
B. saling menghormati yang seagama
C. ikut membayar iuran keamanan
D. mengikuti kegiatan menjaga keamanan lingkungan
B. saling menghormati yang seagama
C. ikut membayar iuran keamanan
D. mengikuti kegiatan menjaga keamanan lingkungan
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
D.mengikuti kegiatan menjaga keamanan lingkungan
Penjelasan:
karena ketika kita bersama" menjaga lingkungan baik dlm keamanan dan keasrian,itu sudah mencerminkan sifat persatuan bangsa yg hrs kita junjung.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh melkypasribu dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 14 Jul 21