perkembangan komputer pada tahun 1821 ​

Berikut ini adalah pertanyaan dari alfihamzah90 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Dasar

Perkembangan komputer pada tahun 1821 ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

komputer adalah alat yang dipakai untuk mengolah data menurut prosedur yang telah dirumuskan yang dimana komputer itu sendiri merupakan perangkat elektronik yang terdiri dari beberapa komponen yang saling bekerja sama membentuk sebuah sistem kerja yang dapat menjalankan pekerjaan secara otomatis berdasar urutan instruksi ataupun program yang diberikan kepadanya sehingga dapat menghasilkan suatu informasi berdasarkan program dan data yang ada.

Mengenai sejarah penemuan komputer, komputer sebenarnya di temukan jauh berpuluh-puluh tahun yang lalu, dimana dahulu sebelum menganut konsep memori cerdas dan pemrograman berupa rumus serta kode-kode perintah yang canggih, awalnya komputer hanyalah perangkat alat yang benar-benar terlihat layaknya sebuah mesin biasa. Fungsi serta alatnyapun sangat sederhana, yakni hanya digunakan sebagai alat bantu hitung yang urusannya berkaitan erat dengan perhitungan matematika, Contohnya ialah alat hitung tradisional ABACUS.

Penjelasan:

semoga membantu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh octhaviabrenda dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 06 Dec 21