Berikut ini adalah pertanyaan dari tataneeta2010 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Dasar
1.nama kawasan perlindungan hewan dan tumbuhan di Baluran Ujung Kulon ?2.usaha untuk mencegah kepunahan hewan dan tumbuhan? 3.nama tempat terkenal sebagai tempat perlindungan gajah?
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
2. -Melestarikan habitat hewan dan tumbuhan langka.
-Menindak pelaku perburuan hewan dan pembalakan hutan dengan tegas.
- Melakukan penangkaran hewan dan tanaman.
3. Taman Nasional way kambas
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh yohanaavara dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Fri, 03 Dec 21