PENILAIAN PENGETAHUAN Berdasarkan teks diatas jawablah pertanyaan berikut. 1) Apakah Lani, Beni

Berikut ini adalah pertanyaan dari sulthanfebrian pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Dasar

PENILAIAN PENGETAHUANBerdasarkan teks diatas jawablah pertanyaan berikut.
1) Apakah Lani, Beni dan Udin saat di pasar sudah terambil haknya?
Jelaskan.
2) Apakah orang-orang yang membuang sampah sembarangan sudah
mengambil hak orang lain? Jelaskan?
3) Bagaimana sebaiknya membuang sampah di pasar?
4) Bagaimana Sikap positif dalam membuang sampah?
5) Bagaimana cara kita menjaga lingkungan? Jelaskan 4 contoh

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1).Apakah Lani, Beni dan Udin saat di pasar sudah terambil haknya?

Jelaskan.

Jawaban=

Iya. Lani, Beni dan Udin terambil hak kenyamanan dalam berbelanja. Mereka tidak nyaman dengan sampah yang berserakan dan menimbulkan bau busuk.

Selain itu, mereka juga kehilangan hak untuk menghirup udara segar di pasar.

2).Apakah orang-orang yang membuang sampah sembarangan sudah

mengambil hak orang lain? Jelaskan?

Jawaban=

Ya, dengan membuang sampah secara sembarangan mengakibatkan hilangnya hak orang lain untuk menikmati lingkungan yang bersih dan sehat.

3).Bagaimana sebaiknya membuang sampah di pasar?

Jawaban=

Sebaiknya sampah di pasar dibuang pada tempat yang telah disediakan oleh pasar.

4).Bagaimana Sikap positif dalam membuang sampah?

Jawaban=

sikap positif dalam membuang sampah:

Selalu membuang sampah pada tempatnya.

Memisahkan sampah organik dengan sampah anorganik.

Tidak membuang sampah ke sungai ataupun laut.

5).Bagaimana cara kita menjaga lingkungan? Jelaskan 4 contoh

Jawaban =

Tidak Membuang Sampah di Sungai.

Tidak membakar sampah.

Menghemat Energi.

Menggunakan Produk Daur Ulang.

Melarang Perburuan Liar.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh gandacokk dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 06 Jan 22