Sebutkan 1 makna sila ke tiga beserta contoh dalam kehidupan

Berikut ini adalah pertanyaan dari IMAMSKUYYY pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Dasar

Sebutkan 1 makna sila ke tiga beserta contoh dalam kehidupan sehari-hari



Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Penjelasan:

Nilai utama dari sila ke-3 adalah persatuan dan kesatuan yang dapat membuat bangsa Indonesia tetap utuh dan tidak terpecah belah. Untuk menjaga keutuhan Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI) sudah seharusnya sesama bangsa Indonesia saling bekerja sama dan bergotong royong dalam kehidupan bermasyarakat.

  • kita warga indonesia harus bersatu dan bekerja sama dalam menyelesaikan masalah
  • membantu sesama lain
  • rukun terhadap sesama
  • tidak bermusuhan
  • saling tolong menolong

#SEMOGA TERBANTU

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh mochammadfathoni48 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 24 Jan 22