1.sebutkan tiga macam kegiatan ekonomi! 2.apa manfaat adanya distributor? 3.apakah yg dimaksud

Berikut ini adalah pertanyaan dari btntppuspa pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Dasar

1.sebutkan tiga macam kegiatan ekonomi!2.apa manfaat adanya distributor?
3.apakah yg dimaksud dengan konsumen?
4.sebutkan langkah-langkah dalam membuat''mind mapping''!
5.apa saja jenis bidang usaha yg ada di indonesia?
TOLONG DI JAWAB KK/ABG

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Penjelasan:

1.sebutkan tiga macam kegiatan ekonomi!

=> Kegiatan Produksi, Kegiatan Distribusi, Kegiatan Konsumsi

2.apa manfaat adanya distributor?

=> menyalurkan barang ke konsumen, menjamin kelangsungan kegiatan produksi, meningkatkan jumlah dan mutu produk

3.apakah yg dimaksud dengan konsumen?

=> konsumen adalah setiap orang pemakai barang atau jasa yang tersedia dalam masyarakat baik bagi kepentingan diri sendiri, keluarga, orang lain maupun makhluk hidup lain dan tidak dipergunakan untuk diperdagangkan

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Marsya444 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 19 Jul 21