Virus covit 19 telah merusak tatanan ekonomi baik nasional maupun

Berikut ini adalah pertanyaan dari fikran5991 pada mata pelajaran Ekonomi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Virus covit 19 telah merusak tatanan ekonomi baik nasional maupun internasional, menurut saudara bagaimana pengaruh tersebut bagi pendapatan nasional indonesia jelaskan jawabannya secara runtun dan sistemmatik​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Pengaruh virus Covid 19 pada pendapatan Maupun perkonomian nasional Indonesia adalah

virus tersebut dikatakan merusak tatanan ekonomi dikarenakan virus tersebut mengakibatkan banyak kegiatan ekonomi terhambat baik usaha sendiri,UKM,maupun badan badan usaha ekonomi nasional tertentu.Sebelum adanya pandemi bidang pariwisata sangat ramai dikunjungi oleh para wisatawan namun karena sekarang sedang pandemi maka dilakukanlah pembatasan oleh pemerintah pusat akibat nya kemungkinan yang terjadi adalah keuntungan ekonomi pariwisata bisa kurang hingga 50% maupun lebih tinggi lagi jadi pandemi covid 19 ini merupakan salah satu tantangan perekonomian negara di seluruh didunia sekalipun mereka negara maju ekonomi mereka pasti kadang kala ekonomi mereka terpuruk maupun menurun.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh OTNIELMARCO dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 30 Jul 21