Seorang Kepala Desa memerintah selama ?

Berikut ini adalah pertanyaan dari julianogaming02 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Dasar

Seorang Kepala Desa memerintah selama ?

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

(1) Kepala Desa memegang jabatan selama 6 (enam) tahun terhitung sejak tanggal pelantikan.

(2) Kepala Desa sebagaimana dimaksud pada ayat (1) dapat menjabat paling banyak 3 (tiga) kali masa jabatan secara berturut-turut atau tidak secara berturut-turut.

Penjelasan:

maaf kalau salah

semoga membantu

jadikan jawaban yang tercerdas ya klo bisa...

selamat menunaikan ibadah puasa ramadhan

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh sulfiati7 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 12 Jul 21