sebutkan contoh barang yang dapat dijadikan bahan yang baik untuk

Berikut ini adalah pertanyaan dari pd106107531 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Dasar

sebutkan contoh barang yang dapat dijadikan bahan yang baik untuk membuat lampion tolong di bantu ya ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Apa saja bahan untuk membuat lampion?

Siapkan bahan dan peralatan yang dibutuhkan:

Lem (lem batang atau lem cair bisa digunakan)

Selotip atau lem balon terbang.

Gunting.

Selembar kertas kosong.

Spidol (untuk menggambar)

Kertas tebal atau karton tipis sebagai alas dan tutup lampion.

Tali atau benang (untuk menggantung lampion)

Lilin elektronik berukuran kecil.

Penjelasan:

Semoga bermanfaat...

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh cherishlouisa2904 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 02 Dec 21