2. Wujud nyata pengamalan sila kedua Pancasila dalam kehidupan sehari-hari

Berikut ini adalah pertanyaan dari chikafarrel pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Dasar

2. Wujud nyata pengamalan sila kedua Pancasila dalam kehidupan sehari-hari adalah .... a. menghormati teman saat ingin melakukan ibadah di tempat ibadah b. memberikan semangat kepada tetangga yang tertular covid-19 melalui telepon c. menghakimi teman saat melakukan kesalahan yang tidak disengaja d. melakukan rapat koordinasi rt untuk pencegahan penularan covid-19​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

b. Memberikan semangat kepada tetangga yang tertular COVID-19 melalui telepon.

Penjelasan:

Sila kedua Pancasila berbunyi "Kemanusiaan yang Adil dan Beradab".

Makna dari sila kedua Pancasila adalah keadilan.

Nilai yang terkandung dalam sila kedua Pancasila yaitu nilai kemanusiaan, yakni negara harus menjunjung tinggi harkat martabat manusia.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh arifinlaneaz dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 05 Dec 21