Bangsa Indonesia memandang bahwa Indonesia sebagai wilayah dan bangsa dan

Berikut ini adalah pertanyaan dari christabeljosephine5 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Dasar

Bangsa Indonesia memandang bahwa Indonesia sebagai wilayah dan bangsa dan bangsa merupakan satu kesatuan yang bulat dalam segala bidang, tidak dapat dipecah-pecahkan. Daratan, lautan, alam, dan manusia di Indonesia yang tumbuh dan berkembang di atasnya adalah satu. Meskipun terdiri dari beragam suku bangsa dan banyak pulau, Indonesia merupakan satu kesatuan. Kesatuan inilah yang harus dijaga, dipertahankan, dan dikembangkan secara baik. dengan Wawasan Nusantara bangsa Indonesia dapat tetap mempertahankan keutuhan NKRI. Berdasarkan hal tersebut, isi wawasan nusantara yang disampaikan menurut ... *a. STOVIA
b. Budi Utomo
c. Djure
d. Deklarasi Djuanda​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

d. Deklarasi Djuanda

Penjelasan:

semoga bermanfaat

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh riantiyanti7112 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 20 Feb 22