No16Lambang negara indonesia adalah17 Bulu pada leher Garuda Pancasila berjumlah

Berikut ini adalah pertanyaan dari huaweyuniversal4 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Dasar

No16
Lambang negara indonesia adalah
17 Bulu pada leher Garuda Pancasila berju
mlah load
18 Bunyi sila keempat pancasila adalah
ig contoh pengamalan nilai Pancasila adalah
cara menjaga lingkangan adalah
20​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

16.Burung Garuda digunakan sebagai lambang negara untuk menggambarkan bahwa negara Indonesia adalah bangsa yang besar dan negara yang kuat.

17.45 bulu

18.Sila keempat Pancasila berbunyi "Kerakyatan yang dipimpin oleh hikmat kebijaksanaan dalam permusyawaratan/perwakilan".

19.

1. Pengamalan Sila Pertama Pancasila

- Selalu bersyukur kepada Tuhan

- Melaksanakan ibadah sesuai dengan agama yang dimiliki

- Tidak memaksakan agama kepada orang lain

- Selalu berdoa sebelum dan sesudah melakukan sesuatu

- Menghormati orang lain yang memiliki agama yang berbeda dengan kita

2. Pengamalan Sila Kedua Pancasila

- Membantu adik belajar

- Membantu orang tua

- Menolong teman yang sedang kesulitan

- Sopan dan santun kepada orang tua

- Tidak berbuat kasar kepada orang lain

- Membantu korban bencana alam

3. Pengamalan Sila Ketiga Pancasila

- Mengikuti upacara benderan dengan tertib

- Melestarikan budaya daerah

- Bermain dengan rukun

- Tidak membeda-bedakan teman karena suku dan agama yang berbeda

- Mencintai dan bangga menggunakan barang buatan Indonesia

4. Pengamalan Sila Keempat Pancasila

- Berdiskusi saat sedang kerja kelompok

- Menyampaikan pendapat dengan baik dan sopan

- Menghargai pendapat orang lain

- Menerima hasil musyawarah dengan lapang dada

- Melakukan musyawarah dalam pemilihan ketua kelas

Bentuk Pengamalan Nilai-Nilai Pancasila di Lingkungan Keluarga, Sekolah, dan Masyarakat

By Sarah Nafisah, Selasa, 17 November 2020 | 08:24 WIB

Contoh Pengamalan Nilai-Nilai Pancasila di Lingkungan Keluarga, Sekolah, dan Masyarakat

Contoh Pengamalan Nilai-Nilai Pancasila di Lingkungan Keluarga, Sekolah, dan Masyarakat

Bobo.id - Program Belajar dari Rumah TVRI hari ini menayangkan materi Pancasila untuk teman-teman kelas 4-6 SD.

Seperti biasa di akhir tayangan akan ada beberapa soal yang harus kita jawab. Salah satunya adalah sebagai berikut:

"Jelaskan bagaimana bentuk pengamalan nilai-nilai pancasila di lingkungan keluarga, lingkungan sekolah dan lingkungan masyarakat!"

Kita simak pembahasan soalnya berikut ini, yuk!

Contoh Pengamalan Nilai-Nilai Pancasila

Berikut adalah contoh pengamalan nilai-nilai pancasila berdasarkan isi dari kelima sila pancasila:

1. Pengamalan Sila Pertama Pancasila

- Selalu bersyukur kepada Tuhan

- Melaksanakan ibadah sesuai dengan agama yang dimiliki

- Tidak memaksakan agama kepada orang lain

- Selalu berdoa sebelum dan sesudah melakukan sesuatu

- Menghormati orang lain yang memiliki agama yang berbeda dengan kita

Baca Juga: Siapakah yang Merancang Lambang Negara Indonesia dan Kapan Garuda Diresmikan Sebagai Lambang Negara?

2. Pengamalan Sila Kedua Pancasila

- Membantu adik belajar

- Membantu orang tua

- Menolong teman yang sedang kesulitan

- Sopan dan santun kepada orang tua

- Tidak berbuat kasar kepada orang lain

- Membantu korban bencana alam

3. Pengamalan Sila Ketiga Pancasila

- Mengikuti upacara benderan dengan tertib

- Melestarikan budaya daerah

- Bermain dengan rukun

- Tidak membeda-bedakan teman karena suku dan agama yang berbeda

- Mencintai dan bangga menggunakan barang buatan Indonesia

Baca Juga: Makna Lambang Garuda Pancasila

4. Pengamalan Sila Keempat Pancasila

- Berdiskusi saat sedang kerja kelompok

- Menyampaikan pendapat dengan baik dan sopan

- Menghargai pendapat orang lain

- Menerima hasil musyawarah dengan lapang dada

- Melakukan musyawarah dalam pemilihan ketua kelas

5. Pengamalan Sila Kelima Pancasila

- Tidak berbuat curang pada orang lain

- Selalu menghargai hasil karya orang lain

- Tidak boros dan memanfaatkan uang dengan baik

- Melaksanakan hak dan kewajiban di rumah, sekolah, dan lingkungan lainnya dengan seimbang

- Bergotong royong membersihkan rumah, kelas atau sekolah, dan juga lingkungan.

Penjelasan:

mon maap klo salah

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh asmiranti584 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 29 Aug 21