22. Kebijakan publik dalam rangka mewujudkan pokok pikiran Keadilan Sosial

Berikut ini adalah pertanyaan dari beberembang07 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Dasar

22. Kebijakan publik dalam rangka mewujudkan pokok pikiran Keadilan Sosial banyak ragam dan macamnya, baik di tingkat daerah maupun pusat. Contoh-contoh kebijakan publik yang dimaksud antara lain adalah …. A. Penegakan hukum tanpa tebang pilih, Pelaksanaan Pemilu yang Luber dan Jurdil, dan pemberian Kartu Indonesia Pintar B. Penerapan Undang-undang ITE, pembangunan infrastruktur yang merata, dan penegakan hukum tanpa tebang pilih C. Pelaksanaan Pemilu yang Luber dan Jurdil, Penerapan BBM satu harga, dan Pemberian Kartu Indonesia Pintar D. Pemberian BLT kepada UMKM, Pemberian Kartu Indonesia Pintar, dan Pemberian BLT BPJS Ketenagakerjaan ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

ya itu c.pelaksanaan pemilu yng luber dan jurnil

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh rezabagus608 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 07 Mar 22