9. Usaha yang dilakukan pemerintah untukmembina persatuan dan kesatuan bermasyarakat

Berikut ini adalah pertanyaan dari rifkyzulkarnain05 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Dasar

9. Usaha yang dilakukan pemerintah untukmembina persatuan dan kesatuan bermasyarakat serta berbangsa adalah ....a. diskriminatif terhadap suatu
kelompok atau golongan
b. mengadakan festival budaya
c. mengabaikan hak asasi manusia
d. mengekang kebebasan masyarakat untuk menjalankan ibadah sesuai dengan ajaran agamanya
10. berikut ini yg bukan alat dan bahan untuk membuat batik jumputan adalah...
a. kain mori
b. canting
c. pewarna kain
d. tali ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

9. b. mengadakan festival budaya

10. b. canting

Penjelasan:

semoga membantu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh sabyla2503 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 01 Jul 21