apa yang dititikberatkan pada persatuan indonesia​

Berikut ini adalah pertanyaan dari sukitafia84 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Dasar

Apa yang dititikberatkan pada persatuan indonesia

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Setiap negara didunia pasti tidak ingin negaranya hancur akibat perpecahan yang terjadi di dalam negaranya untuk itu perlu kira bagi setiap warga negara mengutamakan asas persatuan dan kesatuan dimulai dari diri sendiri, Indonesia juga harus menjaga persatuan dengan saling menghormati satu sama lain, mengutamakan kepentingan bersama, tidak mudah di adu domba serta saling menyayangi antar sesama dan menanamkan sifat nasionalisme pada diri masing masing.

Pembahasan

Bangsa yang mudah terpecah maka tidak akan bertahan lama, Indonesia yang memiliki beragam perbedaan ya harus mengutamakan persatuan dan kesatuan apalagi jumlah penduduk Indonesia yang tidak sedikit serta banyak keragaman dialamnya.

Pancasila hadir sebagai alat pemersatu bangsa sampai saat ini, persatuan bangsa ini juga adalah cita cita pendiri bangsa sejak dahulu maka sangat tidak menghargai jika kita tidak mewujudkannya, segala elemen yang ada di Indonesia bisa berperan aktif dalam mewujudkan dimulai dari lingkungan sendiri lalu ke kehidupan sehari hari. Bercerai kita akan runtuh dan bersatu kita akan padu,  mari rakyat Indonesia junjung tinggi persatuan negara ini dan mengesampingkan perbedaan yang terjadi dimanapun itu dan tidak ego satu sama lain

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh jovanbeken dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 15 Feb 22