Tuliskan hak dan kewajiban melestarikan lingkungan​

Berikut ini adalah pertanyaan dari SilvaDevinda pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Dasar

Tuliskan hak dan kewajiban melestarikan lingkungan​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

hak :

1. Menikmati lingkungan segar.

2. Menggunakan energi alternatif.

3. Memperoleh air sehat dan bersih yang disediakan untuk minum, mandi, pengairan sawah, sungai dan pembangkit tenaga listrik.

4. Memperoleh apa yang dibutuhkan. Tumbuhan dan hewan sebagai penyedia pemenuhan kebutuhan nabati dan hewani

kewajiban :

1. Memelihara kebersihan lingkungan. Kewajiban kita terhadap lingkungan dengan menjaga kebersihan sekitar, contoh; tidak membuang sampah sembarangan.

2. Melakukan reboisasi bagi hutan gundul. Sudah menjadi kewajiban warga negara dalam melestarikan lingkungan apalagi Indonesia merupakan paru-paru dunia dimana hutan harus terjaga dengan baik.

3. Menggunakan sumber daya alam secara tidak berlebihan.

4. Menghemat bahan bakar dan listrik.

5. Menggunakan Jenis kendaraan yang ramah lingkungan.

6. Melakukan pembibitan tanaman maupun tumbuhan jenis unggul

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh haholonganseptian dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 03 Feb 22