Berikut ini adalah pertanyaan dari aurav pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Dasar
2. Apakah lingkungan berguna bagi manusia? Mengapa?
3. Apakah keuntungan yang diperoleh manusia jika menjaga lingkungan?
4. Apakah akibatnya jika manusia tidak menjaga lingkungan?
5. Bagaimanakah kondisi lingkungan di sekitarmu?
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Fakta-fakta yang ditunjukan gambar-gambar tersebut adalah:
Lingkungan akan indah apabila terdapat banyak tumbuhan.
Area persawahan sangat subur.
Kegiatan menanam tumbuhan di lingkungan tandus merupakan upaya memperbaiki lingkungan.
Pelajari juga tentang manfaat lingkungan bagi manusia, baca di yomemimo.com/tugas/822729
Pelajari juga tentang manfaat lingkungan bagi hewan, baca di yomemimo.com/tugas/11650113
Pembahasan
1. Fakta-fakta apa sajakah yang ditunjukkan gambar-gambar tersebut?
Jawab:
Lingkungan akan indah apabila terdapat banyak tumbuhan.
Area persawahan sangat subur.
Kegiatan menanam tumbuhan di lingkungan tandus merupakan upaya memperbaiki lingkungan.
2. Apakah lingkungan berguna bagi manusia?mengapa?
Jawab:
Lingkungan sangat berguna bagi manusia, sebab seluruh sumber kehidupan dasar manusia berasal dari lingkungan.
3. Apakah keuntungan yang diperoleh manusia jika menjaga lingkungan?
Jawab:
Manusia akan selalu terpenuhi kebutuhan hidupnya.
4. Apakah akibatnya jika manusia tidak menjaga lingkungan?
Jawab:
Akibat jika manusia tidak menjaga lingkungan adalah lingkungan akan menjadi rusak, ekosistem terganggu, dan manusia mulai terganggu dalam pemenuhan kebutuhan hidupnya.
5. Bagaimana kondisi lingkungan disekitarmu?
Jawab:
Kondisi di lingkunganku cukup baik karena masih banyak tumbuh-tumbuhan walaupun banyak area hijau yang diganti dengan area perumahan.
Pelajari juga tentang manfaat tumbuhan bagi lingkungan, baca di yomemimo.com/tugas/12936102
Detail Jawaban
Kelas : V
Mapel : Tematik 8 – Lingkungan Sahabat Kita
Bab : Subtema 1 – Manusia dan Lingkungan
Kode : -
#AyoBelajar
Penjelasan:
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh BL4CKP4NTH3R21 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 07 Jun 21