Diketahui dalam 100 ml obat sirup mengandung 0,5 mg vitamin

Berikut ini adalah pertanyaan dari ranomerah pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Dasar

Diketahui dalam 100 ml obat sirup mengandung 0,5 mg vitamin C massa obat sirup tersebut 125 gram.tentukan kadar vitamin C dalam obat tersebut (BPj)​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Diketahui dalam 100ml obat sirop mengandung 0,5mg vitamin C. Massa obat sirop tersebut 125gram.

Tentukan kadar vitamin C dalam obat tersebut (bpj)?

Pembahasan

Bagian per-juta (bpj), atau dalam bahasa inggris disebut ppm (part-per million) merupakan satuan konsentrasi larutan dimana 1 bpj yaitu konsentrasi 1 bagian partikel tertentu dalam setiap 1 juta bagian total partikel.  Umumnya satuan yang digunakan yaitu mg/Kg atau mg/L jika dilarutkan dalam air.

(bpj: 1 kg = 1000 gram = 1 juta mg atau nilainya sama dengan 0,000001).

 

Maka untuk menghitung kadar vitamin C dalam sirup menggunakan berat dibagi berat (w/w) yaitu:

Kadar vit C (bpj) = 0,5 mg/ 0,125kg = 4 bpj

 

Artinya dalam 1 juta bagian sirup mengandung 4 bagian vitamin C.

Penjelasan:

Semoga Bermanfaat <3

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh biancaamabel dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 01 Aug 21