tuliskan 6 pertanyaan dan jawaban berhubungan dengan kebersihan

Berikut ini adalah pertanyaan dari 9667352332 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Dasar

Tuliskan 6 pertanyaan dan jawaban berhubungan dengan kebersihan

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

pertanyaan pertanyaan

1. apakah menjaga kebersihan itu penting?

ya tentu nya sangat penting, karena dengan kita menjaga kebersihan kita dapat terhindar dari kuman , virus , dan sakit penyakit

2. sebutkan 3 contoh aktivitas menjaga lingkungan!

a. mencuci tangan sebelum makan

b. mencuci badan / mandi ketika abis keluar rumah

c. mencuci baju bekas kita pakai aktivitas

3. bagaimana cara menjaga kebersihan tubuh?

caranya dengan mandi / mencuci badan setiap hari dengan rutin dan bila perlu menscrub tubuh agar tidak ada kotoran menempel

4. cara cara mencuci tangan yang benar!

mengambil sabun yang cukup , usap usap sabun ke seluruh tangan , gosok gosok punggung tangan , sela sela jari , kuku dan dalam tangan , setelah itu bilas hingga bersih

5. seharusnya kita mandi sehari berapa kali?

2 kali

pagi saat kita bangun tidur dan malam sebelum kita tidur

6. apakah sikat gigi termasuk kebersihan?

tentu. termasuk kebersihan tubuh karena gigi adalah anggota tubuh yang perlu di bersihkan juga

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh febemokodaser dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 06 Feb 22