DOKUMEN NEGARAPendidikan Pancasila dan kewarganegaraan SMP/MTs KuSANGAT RAHASIA29. Perhatikan wacana

Berikut ini adalah pertanyaan dari tandiansyaheko pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Dasar

DOKUMEN NEGARAPendidikan Pancasila dan kewarganegaraan SMP/MTs Ku
SANGAT RAHASIA
29. Perhatikan wacana berikut!
Warga desa X pada 2020 akan menyelenggarakan pemilihan kepala desa. Sebagai wuju!
kesiapan menyambut pesta demokrasi, warga masyarakat desa setempat terlihat antusias
mengajukan diri sebagai panitia pemilihan. Akan tetapi, kuota panitia yang tersedia jumlahnya
terbatas
Cara penyelesaian masalah tersebut yang sesuai dengan pokok pikiran ketiga Pembukaan UUD
NRI Tahun 1945 adalah....
A. Memilih orang-orang yang berpotensi untuk dijadikan sebagai panitia
B. Melakukan musyawarah secara tertutup untuk menghindari kegaduhan
C. Menerima semua masyarakat yang mendaftarkan diri menjadi panitia sebagai realisasi nila
keadilan
D. Melakukan musyawarah untuk membentuk tim seleksi agar setiap warga yang mendafta
merasa diperlakukan adil​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

D. melakukan musyawarah untuk membentuk tim seleksi agar setiap warga yang mendaftar merasa diperlakukan adil

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh tayyalee dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 05 Jul 21