17. Bensin yang dibiarkan dalam wadah terbuuka lama-kelamaan akan habis.

Berikut ini adalah pertanyaan dari alexsadewi433 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Dasar

17. Bensin yang dibiarkan dalam wadah terbuuka lama-kelamaan akan habis. Peristiwa tersebutmenunjukkan proses . . . .

a. mencair

b. menguap

c. menyublim

d. mengkristal

18. Benda yang tidak bisa mengalami perubahan wujud dari padat ke cair lalu kembali ke padat lagi

adalah . . . .

a. es krim

b. logam

c. lilin

d. kamper

19. Di bawah ini yang bukan merupakan faktor-faktor penyebab terjadinya penjajahan di Indonesia

adalah . . . .

a. sistem politik, ekonomi, dan sosial budaya masyarakat Indonesia yang mudah untuk

dipengaruhi

b. daya tarik tarik bangsa luar atas sumber daya yang dimiliki oleh bangsa Indonesia

c. bangsa luar yang begitu kaya atas sumber daya alamnya

d. perlawan yang dilakukan oleh masyarakat Indonesia atas perilaku yang diberikan oleh

Bangsa Eropa yang mulanya hanya ingin menjalin hubungan perdagangan

20. Mudahnya menembus pertahanan masyarakat Bangsa Indonesia oleh bangsa luar karena . . . .

a. perjuangan masih bersifat kedaerahan

b. persatuan dan kesatuan masyarakat Indonesia yang kokoh

c. perjuangan melawan penjajah yang maksimal

d. kesatuan masyarakat yang kuat

21. Berikut merupakan salah satu upaya bangsa Indonesia mempertahankan kedaulatannya yaitu . .

.

a. melucuti senjata Jepang

b. menyerahkan hasil semua ke pihak Belanda

c. melakukan kerja paksa

d. membantu bangsa luar untuk menyerang daerah-daerah di Indonesia.

22. Moh. Hatta meminta B.M. Diah menggandakan naskah Proklamasi Kemerdekaan Indonesia

dengan tujuan menyelamatkan teks asli dan . . . .

a. meminta rakyat untuk hadir di lapangan Ikada

b. menunjukkan kekuatan bangsa Indonesia kepada Jepang

c. menyebarkan berita kemerdekaan agar diketahui oleh seluruh rakyat Indonesia

d. membentuk laskar-laskar perjuangan mempertahankan kemerdekaan Indonesia

23. Salah satu tokoh nasional yang terlibat dalam pertempuran 10 November 1945 di Surabaya

adalah . . . .

a. Ir. Soekarno

b. A. W. S. Mallaby

c. Bung Tomo

d. Kolonel Soedirman​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

17.b

18.d

19.c

20.a

21.a

22.c

23.d

Penjelasan:

smoga membantu

jangan lupa rating bintang 5 dan jadiin jawaban yg terbaik

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh chandrasaputra0576 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 29 Aug 21