1. Berikut yang merupakan tanggung jawab sebagai warga masyarakat adalah....

Berikut ini adalah pertanyaan dari hazaintan725 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Dasar

1. Berikut yang merupakan tanggung jawab sebagai warga masyarakat adalah.... *Mengerjakan PR
Mengikuti kegiatan ekstrakurikuler di sekolah
Membakar sampah di sekitar pemukiman
Menjaga keindahan dan kebersihan lingkungan

2. Berikut yang tidak disebabkan oleh tumpukan sampah.... *
Udara menjadi segar
Muncul berbagai penyakit
Lingkungan menjadi kotor
Udara dan air di sekitar tercemar

3. Pekerjaan yang dilaksanakan secara gotong royong akan.... *
Lama selesai
Cepat selesai
Lambat
Bertambah

4. Berikut yang bukan akibat tidak adanya penerapan tanggung jawab dalam masyarakat adalah.... *
Menimbulkan masalah
Merugikan warga sekitar
Mengganggu kenyamanan warga
Menciptakan kerukunan antar warga

5. Pekerjaan yang tidak dapat dilaksanakan secara gotong royong adalah.....
Saat mengikuti ujian
Membersihkan kelas
Membangun mesjid
Membuat jembatan

Tolong bgt dijawab ya

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1.menjaga keindahan dan kebersihan lingkungan

2.udara menjadi segar

3.cepat selesai

4.menciptakan kerukanan antar warga

5.saat mengikuti ujian

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh azzratulhasanah dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 15 Feb 22