Tuliskan 5 contoh pelaksanaan hak sebagai masyarakatBantu jawab dong mau

Berikut ini adalah pertanyaan dari apriliaadillaputri pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Dasar

Tuliskan 5 contoh pelaksanaan hak sebagai masyarakatBantu jawab dong mau di kumpulin sekarang​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

jawaban:

1. Hak menyatakan pendapat

Setiap orang berhak atas kebebasan menyatakan pikiran dan sikap sesuai hati nurani.

2. Hak kemerdekaan

Setiap orang bebas memilih pendidikan dan pengajaran. Setiap orang bebas memilih pekerjaan dan kewarganegaraan.

3. Hak untuk hidup sejahtera

Setiap orang berhak hidup sejahtera lahir dan batin, bertempat tinggal dan mendapatkan lingkungan hidup yang baik dan sehat serta berhak memperoleh pelayanan kesehatan. .

Hak dan kewajiban (tanggung jawab)manusia melekat pada diri manusia sebagai pribadi, anggota keluarga, anggota masyarakat, dan pemerintah.

4. Hak atas pekerjaan dan hidup yang layak

Tiap-tiap warga negara berhak atas pekerjaan dan penghidupan yang layak bagi kemanusiaan.

Hak dan kewajiban (tanggung jawab)manusia melekat pada diri manusia sebagai pribadi, anggota keluarga, anggota masyarakat, dan pemerintah.

5. Hak berserikat dan berkumpul

Kemerdekaan berserikat dan berkumpul, mengeluarkan pikiran dengan lisan dan tulisan dan sebaganya ditetapkan dengan undang-undang.

jawaban:1. Hak menyatakan pendapat Setiap orang berhak atas kebebasan menyatakan pikiran dan sikap sesuai hati nurani.2. Hak kemerdekaanSetiap orang bebas memilih pendidikan dan pengajaran. Setiap orang bebas memilih pekerjaan dan kewarganegaraan. 3. Hak untuk hidup sejahteraSetiap orang berhak hidup sejahtera lahir dan batin, bertempat tinggal dan mendapatkan lingkungan hidup yang baik dan sehat serta berhak memperoleh pelayanan kesehatan. .Hak dan kewajiban (tanggung jawab)manusia melekat pada diri manusia sebagai pribadi, anggota keluarga, anggota masyarakat, dan pemerintah. 4. Hak atas pekerjaan dan hidup yang layak Tiap-tiap warga negara berhak atas pekerjaan dan penghidupan yang layak bagi kemanusiaan.Hak dan kewajiban (tanggung jawab)manusia melekat pada diri manusia sebagai pribadi, anggota keluarga, anggota masyarakat, dan pemerintah. 5. Hak berserikat dan berkumpul Kemerdekaan berserikat dan berkumpul, mengeluarkan pikiran dengan lisan dan tulisan dan sebaganya ditetapkan dengan undang-undang.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh vanessaputri1234567 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 17 Aug 21