Budaya di Indonesia tidak kalah bagus dari budaya asing yang

Berikut ini adalah pertanyaan dari MochiMochaMolly pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Dasar

Budaya di Indonesia tidak kalah bagus dari budaya asing yang banyak digemari generasi penerus masa kini.Sikap yang tepat terhadap masuknya budaya asing ke Indonesia adalah…A. Menolak budaya asing dengan tegas
B. Menutup diri terhadap budaya asing
C. Menyaring budaya asing yang sesuai
D. Meniru budaya asing agar modern​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

PERTANYAAN :

Budaya di Indonesia tidak kalah bagus dari budaya asing yang banyak digemari generasi penerus masa kini.Sikap yang tepat terhadap masuknya budaya asing ke Indonesia adalah…

A. Menolak budaya asing dengan tegas

B. Menutup diri terhadap budaya asing

C. Menyaring budaya asing yang sesuai

D. Meniru budaya asing agar modern

JAWABAN :

C. Menyaring Budaya Asing Yang Sesuai

PENJELASAN :

Sebagai Warga Indonesia Kita Harus Mempunyai Rasa Cinta Tanah Air Dan Kita Harus Melestarikan Budaya Indonesia. Apalagi Di Era Globalisasi Yang Membuat Budaya Indonesia Semakin Berkurang Di Akibatkan Kini Orang-Orang Lebih Memilih Melestarikan Budaya Asing. Hal Ini Juga Di Sebabkan Karena Globalisasi. Hal Yang Tepat Yang Harus Di Lakukan Adalah Menyaring Budaya Asing Yang Sesuai Dan Juga Jangan Sampai Kita Tidak Melestarikan Budaya Kita Sendiri.

____________________

#BelajarBersamaBrainly

#SolusiBrainly

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ar09012007 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 06 Jun 22