jelaskan cara melempar bola dalam permainan bola basket​

Berikut ini adalah pertanyaan dari santikaelsa pada mata pelajaran Penjaskes untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Jelaskan cara melempar bola dalam permainan bola basket​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Posisi berdiri dengan kedua kaki yang dibuka selebar bahu serta lutut sedikit ditekuk.

Sikap badan condong ke arah depan.

Pegang bola dengan kedua telapak tangan dengan jari-jari dibuka.

Kedua siku ditekuk, dan letakkan bola di depan badan setinggi dada.

Langkahkan kaki kiri ke depan pada arah sasaran melempar bola.

Dorong kedua lengan lurus ke depan pada sasaran.

Sebelum kita melemparkan bola, pertama harus memegang bola tersebut dengan baik.

Yaitu dengan sikap kaki terbuka sebahu, dan lutut direndahkan / dilipat sebagai kuda-kuda untuk menyeimbangkan badan.

Sedangkan badan yang dicondongkan ke depan agar membantu dalam mendorong bola ke depan.

Agar bola dapat diatur, dan lebih lelluasa untuk digerakan serta diarahkan maka kedua telapk tangan menempel di samping bola.

Supaya melekat dengan baik, maka jemari diregangkan.

Karena kita akan mengoper setinggi dada, maka siku ditekuk, agar bola tersebut dapat diatruh di depan dada.

Nah, agar bola dapat terdorong dengan kuat, maka kita langkahkan salah satu kaki (kanan / kiri) ke depan.

Bersamaan lengan tangan mendorong ke arah depan pada sasaran, misalnya melemparkan bola ke teman.

Pada intinya gerakan melempar bola dilakukan pada teknik passing / operan, sebab untuk kalau mau mengoper bolanya perlu dilempar ya kan?

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh zaiserius41 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 01 Dec 21