Berikut ini adalah pertanyaan dari HikaruRaido pada mata pelajaran Penjaskes untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
ISILAH TITIK -TITIK DI BAWAH INI DENGAN BENAR !
1.Dalam permainan basket ada istilah “Jump-Shoot", artinya adalah.
2. Permainan kasti jika dapat berlari hingga masuk kembali dengan pukulan sendiri, maka akan mendapat nilai?.
3.Panjang lapangan voli?.
4 Permainan bola voli, jika bola datangnya diatas paha, maka diterima dengan passing?
5 Mengguling ke depan unsur gerak yang dominan adalah ...
6. Orang yang memimpin pertandingan disebut?.
7. Pencata nilai dalam semua cabang olah raga disebut ....
8. Manfaat pemanasan sebelum olah raga ..
9. Jarak papan tolak dengan bak pasir dalam lompat jauh ...
10. betadine adalah obat untuk.. ritvora.
sudah itu saja,terimakasih yg sudah membantu.!!
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
1. Jump shot atau tembakan melompat adalah suatu upaya untuk memasukkan bola ke keranjang sambil melompat. biasanya lompatan lurus ke atas, dan di pertengahan lompatan, mendorong bola membentuk lengkungan ke keranjang
2. Apabila pemain melakukan pukulan berhasil dengan baik dan secara langsung dapat kembali ke ruang bebas, maka pemain tersebut mendapatkan dua poin.
3. 18m
4. passing bawah
5. forward roll
6. wasit
7. -
8. -Mengurangi Risiko Cedera
-memperlancar peredaran darah ke otot dan mampu mengurangi otot tegang
-Meningkatkan Fleksibilitas
-Meningkatkan Energi
-Melancarkan Peredaran Tubuh
-Menambah Performa Tubuh.
9. 1meter
10. mencegah infeksi
semogaa membantu
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh inntadviiarltaa dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sat, 08 Jan 22