Berikut ini adalah pertanyaan dari lindaecha pada mata pelajaran Penjaskes untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
no ngasal
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
1). Senam lantai merupakan salah satu jenis olahraga yang dilakukan dengan gerakan di lantai dan menggunakan matras sebagai alasnya.
2). Meningkatkan fleksibilitas atau kelenturan tubuh. Meningkatkan kepercayaan diri. Meningkatkan kesehatan tubuh dan kebugaran jasmani.
3). guling kedepan dan guling lenting
4). Meroda adalah suatu gerakan ke samping dimana pada suatu saat bertumpu atas kedua tangan dengan kaki terbuka lebar.
5). - lemparan kaki yang terlalu kuat.
- mulai menggulingkan badan sebelum
- lecutan kaki terlalu lemahtengkuk menyentuh matras.
-ketika mendarat, kedua tangan berada di belakang, sehingga tidak bisa menjaga keseimbangannya.
penjelasan: maap kalo salah
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh yotoyt433 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 07 Apr 22