Ketahanan Nasional merupakan kondisi dinamis bangsa yang berisi ketangguhan serta

Berikut ini adalah pertanyaan dari BramVikrama2329 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Ketahanan Nasional merupakan kondisi dinamis bangsa yang berisi ketangguhan serta keuletan dankemampuan bangsa untuk mengembangkan kekuatan nasional dalam menghadapi segala macam dan
bentuk ancaman, tantangan, hambatan, dan gangguan baik yang datang dari dalam maupun luar, yang
mengancam dan membahayakan integritas, identitas serta kelangsungan hidup bangsa dan negara. Soal
Analisislah ancaman, tantangan, hambatan dan gangguan dalam bidang ekonomi yang dialami oleh
IndonEsia sebagai sebuah bangsa yang berdaulat!.

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Ketahanan Nasional merupakan kondisi dinamis suatu bangsa, berisi keuletan dan ketangguhan yang mengandung kemampuan untuk mengembangkan kekuatan nasioanal dalam menghadapi dan mengatasi segala tantangan, ancaman, hambatan serta gagasan baik yang datang dari luar dan dalam yang secara langsung dan tidak langsung

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh kilanginmagazine01 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 24 Jul 22