Ancaman non militer lebih menyerang pada tatanan pemikiran yaitu seperti

Berikut ini adalah pertanyaan dari Ismahaniel3422 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Ancaman non militer lebih menyerang pada tatanan pemikiran yaitu seperti !

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

a. Ancaman non militer tidak bersifat fisik serta bentuknya tidak terlihat seperti ancaman militer karena ancaman ini berdimensi ideologi, politik, ekonomi, sosial budaya, teknologi, informasi serta keselamatan umum sehingga mampu menjangkau kalangan masyarakat luas.

b. Ancaman non militer dapat dilakukan berbagai lapisan masyarakat.

c. Ancaman non militer dapat membahayakan kedaulatan neraga, keutuhan wilayah negara dan keselamatan segenap bangsa dengan cara mempengaruhi orang lain untuk mengikuti apa yang dilakukan.

d. Ancaman non militer memiliki dampak yang sangat besar ke masyarakat.

Penjelasan:

semoga membantu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh murtadhofadhil1234 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 31 May 22