Berikut ini adalah pertanyaan dari w63306588 pada mata pelajaran Penjaskes untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Beberapa peraturan dalam permainan bulu tangkis di antaranya ialah:
>Permainan bulutangkis di pimpin oleh wasit utama dan 4 hakim garis yang mana jika bola keluar dari lapangan maka seorang hakim garis harus mengangkat tangan ke samping. Untuk memulai pertandingan bulu tangkis maka di lakukan undian untuk siapa yang harus memulainya terlebih dahulu.
>Permainan bulutangkis di mainkann dalam tiga set kecuali dalam dua set berturut-turut si pemain lamgsung memenangkan pertandingan. Satu set dalam permainan bulutangkis harus memperoleh 21 point kecuali jika terjadi point yang sama 20- 20 maka di tentukan dengan selisih 2 point.
>Pemain melakukan servis pada bagian kanan lapangan jika point yang di peroleh adalah angka genap sedangkan jika point pemain adalah angka ganjil maka dia melakukan servis pada bagian kiri.
SEMOGA MEMBANTU ┌(・。・)┘
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh snajmi071 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 08 Jun 22