Jelaskan langkah-langkah agar dapat melakukan smash bola voli dengan baik

Berikut ini adalah pertanyaan dari pujidwiastutik3223 pada mata pelajaran Penjaskes untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Jelaskan langkah-langkah agar dapat melakukan smash bola voli dengan baik !

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1) sikap sedia yaitu berdiri, kedua kaki agak dibuka, kedua lutut ditekuk, badan agak dibungkukkan ke depan, dan pandangan ke arah datang nya bola

2) ketika bola datang, sampai kepada pengumpan, lakukan gerakan berlari sebagai awalan melompat untuk melakukan smash

3) lakukan lompatan dan pukul bola dengan keras ke arah bidang lapangan lawan di atas net

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ramadhaniduabelas dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 21 Apr 22