Berikut ini adalah pertanyaan dari gyselavica2006 pada mata pelajaran TI untuk jenjang Sekolah Dasar
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Salah
Penjelasan:
Karena syarat" suatu informasi layak diberitakan adalah sebagai berikut
1. Sesuai Fakta, informasi yang disampaikan dalam berita harus sesuai dengan fakta yang sebenarnya di lapangan.
2. Berita Aktual, informasi yang disampaikan merupakan fakta terkini dimana jarak waktu antara kejadian dan penyiaran berdekatan.
3. Berimbang, informasi yang disampaikan harus sesuai dengan fakta yang sebenarnya, tidak memihak atau memojokkan suatu pihak untuk mempengaruhi masyarakat.
4. Lengkap, informasi di dalam berita yang disampaikan harus lengkap sehingga tidak membuat masyarakat bingung.
5. Sistematis, penyampaian isi informasi berita disusun secara sistematis sehingga masyarakat lebih mudah memahaminya.
6. Akurat, isi berita harus melalui proses konfirmasi dari pihak terkait sehingga akurat dan tidak dibuat- buat untuk kepentingan tertentu.
7. Menarik, cara penyampaian berita harus dibuat semenarik mungkin tanpa mengesampingkan tujuan utama dari berita tersebut, yaitu manfaatnya bagi pembaca/ pendengar.
8. Mudah Dimengerti, penggunaan dan penyampaian kata di dalam berita harus menggunakan kata-kata yang mudah dimengerti oleh masyarakat awam.
Informasi diatas merupakan informasi pribadi
jika merasa jawabannya membantu tolong dijadikan jawaban terbaik ya thx
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh edricrolandli dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 17 May 22