Tuliskan fungsi pemain dalam permainan bola voli

Berikut ini adalah pertanyaan dari Aldihudaifi4329 pada mata pelajaran Penjaskes untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Tuliskan fungsi pemain dalam permainan bola voli

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Set-Upper/Tosser adalah pemain yang berfungsi sebagai pengatur dan penentu serangan. Tugasnya adalah memberikan umpan yang cantik dan tepat kepada rekan tim, serta mampu melakukan smash dan blocking yang baik.

Spiker/Smasher adalah pemain yang berfungsi sebagai pencetak point melalui pukulannya. Tugasnya adalah meneruskan bola ke area musuh, mengeksekusi bola agar mendapat point, serta melakukan pertahanan di area depan.

Libero/Defender adalah pemain yang berfungsi sebagai pemain bertahan. Tugasnya adalah menjaga area dari serangan musuh di area belakang.

Server adalah pemain yang berfungsi sebagai pemberi servis. Tugasnya adalah melewatkan bola melewati net agar jatuh di area lawan.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Rexxy911 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 12 May 22