O ini Ni Keke Rasa Sayange Suwe Ora Jamu merupakan

Berikut ini adalah pertanyaan dari suryakudo555 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

O ini Ni Keke Rasa Sayange Suwe Ora Jamu merupakan keberagaman plis kasih tau ini pelajaran kls 3sd​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

"O Ina Ni Keke" merupakan lagu daerah Sulawesi Utara yang diciptakan R. C. Hardjosubroto. Panjang Liriknya yaitu 1 Bait, dan menggunakan Bahasa Asli Manado

Suwe Ora Jamuadalahlagu daerah Jawa yang diciptakan oleh R.C. Hardjosubroto.

"Rasa Sayange" merupakan lagu daerah Maluku yang diciptakan oleh Paulus Pea. Rasa Sayange atau Rasa Sayang-sayange merupakan lagu Indonesia yang berasal dan berbahasa asli Maluku. Rasa Sayange merupakan lagu yang selalu dinyanyikan msyarakat secara turun-temurun sejak dahulu.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh LoeyBert2 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 20 Apr 22