Berikut ini adalah pertanyaan dari syifa4922 pada mata pelajaran Penjaskes untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
2. Sebutkan tiga cara menendang bola.
Jawab:
3. Apa tujuan blok dalam permainan bola voli?
Jawab:
4. Sebutkan empat teknik dasar bola basket.
Jawab: ...
5. Apa yang dimaksud pivot?
Jawab:
Plissss tolonggg bantuin☹️
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
1. Sepak bola merupakan permainan bola besar , sepak bola juga merupakan suatu permainan yang dipertandingkan antara dua tim, di mana masing-masing tim terdiri dari 11 orang dan dilakukan dengan cara mempertahankan gawang dan berusaha menjebol gawang lawan.
2. Menendang bola yaitu menggunakan kaki bagian dalam, kaki bagian luar, dan punggung kaki.
3.Gerakan melakukan block atau blocking bertujuan untuk menahan smash dari lawan.
4. 1. Teknik memegang bola basket
2. Teknik mengoper bola basket
3. Teknik mengiring bola basket
4. Teknik menangkap bola basket
5.Pivot adalah teknik memutar bola dengan salah satu kaki sebagai poros pada permainan bola basket. Mengutip laman resmi Federasi Bola Basket Internasional (FIBA), pivot adalah gerakan dengan bertumpu pada satu kaki dan kaki yang lainnya bergerak ke segala arah pada bola basket.
Penjelasan:
Semoga membantu
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh sitizahra9484 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 20 Jun 22