Berikut ini adalah pertanyaan dari azhwatysholeh pada mata pelajaran Penjaskes untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
PSM MAKASSAR 2 NOVEMBER 1915.
Persatuan Sepak Bola Makassar tercatat sebagai klub paling tua di Indonesia. Terbentuknya PSM dimulai dari berdirinya Makassar Voetbal Bond (MVB) pada 2 November 191 5, yang menjadi tanggal HUT PSM. MVB sempat terhenti menyusul masuknya Jepang di Makassar. Itu sebelum MVB berganti nama menjadi PSM dan pada dekade 1950 mulai ekspansi ke pulau Jawa untuk menjalin hubungan dengan PSSI.
Prestasi: Perserikatan Juara:1957,1959,1965,1966,1992 Liga Indonesia Juara: 1999/2000
LNDONESISCHE
Club Indonesia Sudah banyak sekali di Indonesia, mungkin sekitar ratusan club yang ada diindonesia. Mulai dari liga 4,liga 3,liga 2 serta liga 1 atau liga utama indonesia. Di sini telah kami rangkum club-club sepak bola Indonesia tertua san bersejarah dari masa ke masa. Hingga saat ini pun masih bergulir. Banyak Prestasi atau Juara yang didapatkan dalam club tersebut. Lalu siapa sajakah club tersebut . ini 6 Club Tertua dan Bersejarah sepanjang massa hingga prestasi-prestasi yang telah catat.
1. PSM MAKASSAR 2 NOVEMBER 1915.
Kenali Trio Legendaris Ini Lebih Dalam dari Lawakan Warkopnya
Persatuan Sepak Bola Makassar tercatat sebagai klub paling tua di Indonesia. Terbentuknya PSM dimulai dari berdirinya Makassar Voetbal Bond (MVB) pada 2 November 191 5, yang menjadi tanggal HUT PSM. MVB sempat terhenti menyusul masuknya Jepang di Makassar. Itu sebelum MVB berganti nama menjadi PSM dan pada dekade 1950 mulai ekspansi ke pulau Jawa untuk menjalin hubungan dengan PSSI.
Prestasi: Perserikatan Juara:1957,1959,1965,1966,1992 Liga Indonesia Juara: 1999/2000
2. PERSEBAYA SURABAYA 18 JUNI 1927.
Persebaya didirikan pada 18 Juni 1927 oleh Paijo dan M. Pamoedji. Di awal berdiri, Persebaya bernamakan Soerabhaiasche lndonesische Voetbal Bond (SIVB). Persebaya atau SIVB menjadi pendorong berdirinya Persatuan Sepak Bola Indonesia (PSSI) pada 1930 bersama VIJ Jakarta, BIVB Bandung, MIVB (Magelang), MVB (Madiun), WB (Solo), dan PSM (Yogyakarta). Nama Persebaya muncul pada 1960. ltu setelah SIVB berganti nama lebih dulu menjadi Persibaja (Persatuan Sepak Bola Indonesia Soerabaja). Prestasi: Perserikatan
Juara: 1950,1951 1952,1978,1988 Liga Indonesia Juara: 1996/1997, 2004
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh angelnotnow dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sat, 12 Nov 22