Start pada lari estafet untuk pelari kedua ketiga dan keempat

Berikut ini adalah pertanyaan dari Paramii4846 pada mata pelajaran Penjaskes untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Start pada lari estafet untuk pelari kedua ketiga dan keempat dikatakan tetap melayang karena pada saat menerima tongkat estafet pelari dalam keadaan

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Keadaandaripelari kedua, ketiga, dan keempatpadastartlari estafetyang menerima tongkatdengan keadaanmelayangdilakukan dalam keadaanberdiri.

Pembahasan

Lari estafet adalah salah satu cabang olahraga atletik yang dilakukan dengan berkelompok dan biasanya dilakukan oleh empat orang pelari sekaligus. Para pelari ini akan bergantian berlari dan ditandai dengan adanya perpindahan tongkat. Pada pelari pertama, jenis start yang akan digunakan adalah start jongkok yang dimulai dari balok start. Perpindahan tongkat yang dilakukan oleh pelari pertama ke pelari kedua, ketiga, dan keempat ini akan dilakukan dengan start melayang. Start melayang adalah jenis start pada lari estafet yang dilakukan dengan keadaan berdiri. Maka dari itu, satu-satunya pelari dalam lari estafet yang tidak menggunakan start melayang dalam melakukan gerakan larinya adalah pelari pertama. Start melayang ini dilakukan sehingga para pelari bisa langsung berlari dengan kecepatan tinggi ketika menerima tongkat dari pelari sebelumnya.

Pelajari lebih lanjut

Materi tentang teknik dasar lari estafet

yomemimo.com/tugas/20798757

#BelajarBersamaBrainly

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh sebastiandennis dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 14 Jun 22