Berikut ini adalah pertanyaan dari Anggeli21891 pada mata pelajaran Penjaskes untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Dalam pertandingan sepak bola, terdapat berbagai macam aturan dan juga tendangan hukuman yang terjadi akibat dari berbagai macam kondisi. Tendangan hukuman yang terjadi ketika bola keluarmelewatigaris perpanjangan gawangdan bola menyentuhpemain pertahananterakhir kali adalahtendangan sudut.
Pembahasan
Soal di atas sepertinya tidak lengkap karena seharusnya disertai juga dengan pilihan jawabannya. Berikut adalah soal yang lengkap:
Dalam pertandingan sepak bola, terdapat berbagai macam aturan dan juga tendangan hukuman yang terjadi akibat dari berbagai macam kondisi. Tendangan hukuman yang terjadi ketika bola keluar melewati garis perpanjangan gawang dan bola menyentuh pemain pertahanan terakhir kali adalah
A. Tendangan bebas
B. Tendangan gawang
C. Tendangan penalti
D. Tendangan sudut
Maka dari itu, jawaban yang paling tepat adalah pilihan (D). Pilihan (D) benar karena tendangan sudut adalah jenis tendangan hukuman yang terjadi ketika bola keluar melewati garis belakang lapangan atau garis perpanjangan gawang namun menyentuh pemain bertahan terakhir kali. Tendangan ini dilakukan di sudut di mana terdapat bendera oleh tim yang menyerang.
Pelajari lebih lanjut
- Materi tentang teknik mengoper bola dalam permainan sepak bola yomemimo.com/tugas/17778732
- Materi tentang teknik menendang bola dalam permainan sepak bola yomemimo.com/tugas/877316
- Materi tentang cara menyundul bola dalam permainan sepak bola yomemimo.com/tugas/23193200
Detail jawaban
Kelas: 9
Mapel: Penjaskes
Bab: 1 - Permainan Sepak Bola
Kode: 9.22.1
#AyoBelajar #SPJ2
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh sebastiandennis dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sat, 09 Jul 22