Manakah dari berikut ini yang tidak relevan saat membeli mesin

Berikut ini adalah pertanyaan dari kimjungho58 pada mata pelajaran Ekonomi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Manakah dari berikut ini yang tidak relevan saat membeli mesin baru? Biaya mesin lama Biaya perawatan Biaya mesin baru Biaya yang diperlukan untuk pelatihan mengoperasikan mesin baru​
Manakah dari berikut ini yang tidak relevan saat membeli mesin baru? Biaya mesin lama Biaya perawatan Biaya mesin baru Biaya yang diperlukan untuk pelatihan mengoperasikan mesin baru​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Dalam sebuah industri tentu memerlukan mesin untuk menjalankan proses produksinya. Dalam membeli mesin baru dibutuhkan pertimbangan-pertimbangan diantaranya adalah biaya pembelian mesin baru, biaya perawatan mesin baru, dan biaya pelatihan mesin baru.

Pembahasan :

Mesin adalah alat yang memiliki fungsi tertentu. Dalam industri terdapat berbagai mesin yang dapat menunjang berjalannya sistem produksi. Sistem produksi akan optimal apabila mesin yang digunakan dapat bekerja dengan baik. Namun terkadang terdapat berbagai kendala dalam pengoperasian mesin. Misalnya terjadinya kerusakan dalam mesin tersebut. Akibat adanya kerusakan tersebut maka perusahaan diharuskan membeli mesin baru. Tentunya perusahaan akan mempertimbangkan banyak hal dalam membeli mesin baru ini agar tidak terjadi kerugian. Pertimbangan yang dilakukan perusahaan sebelum membeli mesin baru diantaranya adalah sebagai berikut :

  • Harga mesin baru, harga menjadi pertimbangan pertama dalam pembelian mesin baru. Jika harga mesin baru lebih malah tentunya perusahaan harus memikirkan investasi kedepannya apakah perusahaan tersebut masih menerima keuntungan dengan membeli mesin baru ini atau jauh lebih baik memperbaiki mesin lama. Hal ini berhubungan juga dengan pertimbangan usia mesin.
  • Biaya perawatan mesin baru, jika membeli mesin baru tentu kita juga harus menentukan kira-kira berapakah kisaran biaya untuk perawatan mesin baru ini apakah biayanya jauh lebih besar dari yang lama. Lalu dibuat pertimbangan dalam penentuan mesin mana yang akan dibeli.
  • Biaya pelatihan mesin baru, sebaiknya dalam perusahaan dibeli alat yang tidak jauh berbeda dengan mesin lama. Hal ini karena dengan pembelian mesin baru diharapkan tidak ada biaya tambahan untuk melakukan pelatihan.

Pelajari selengkapnya pada :

Pelajari selengkapnya mengenai hal yang perlu diperhatikan ketika perusahaan menerapkan sistem perusahaan lain dalam hal pembelian alat, pada:

yomemimo.com/tugas/27382940

#BelajarBersamaBrainly #SPJ1

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh vaalennnnnn dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 07 Sep 22