jenis flora yang dominan di wilayah provinsi Nusa tenggara timur

Berikut ini adalah pertanyaan dari mamahesih90114587 pada mata pelajaran Geografi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Jenis flora yang dominan di wilayah provinsi Nusa tenggara timur adalahA, Hutan musim
B, Hutan musim tropic
C, Hutan hujan tropic
D, Hutan Evergreen
E, Sabana ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Soal

Jenis flora yang dominan di wilayah provinsi NTT adalah...

Jawaban

Karena curah hujan yang rendah di daerah Nusa Tenggara Timur, maka jenis flora yang ditemukan di provinsi NTT adalah E. Sabana.

Sabana adalah padang rumput yang sangat luas yang dipenuhi semak-semak dan pohon seperti pohon Akasia.

Detail Materi

Mapel = Geografi, IPS

Kelas = 7 SMP/MTs

Bab = Interaksi Antarruang di Indonesia

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh unknown dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 02 Oct 22