bentuk latihan pertama yang harus dilakukan oleh seseorang yang belajar

Berikut ini adalah pertanyaan dari fjrnt1321 pada mata pelajaran Penjaskes untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Bentuk latihan pertama yang harus dilakukan oleh seseorang yang belajar berenang adalah

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Harus menguasai prinsip dasar mengapung

Pembahasan

teknik mengapung dilakukan agar perenang terbiasa pada posisi steamline dan berada di permukaan air. Tahap-tahap nya adalah sbg

  1. Para pemula berada di dalam kolam yang dangkal/setinggi lutut.
  2. Kedua tangan memegang betis atau lutut, lalu duduk atau jongkok dalam air(tatap pada kolam dangkal atau setinggi lutut)
  3. Dilakukan 2-3 kali untuk membiasaka. tidak merasa takut berada di dalam air.
  4. kemudian, kedua tangan memegang dinding kolam
  5. badan telungkup di atas permukaan air
  6. dengan kedua tangan dan kaki lurus segaris dengan tubuh dan menahan napas beberapa detik
  7. lakukan berulang kali hingga terbiasa.

Detail Jawaban

  • mapel: penjaskes
  • kelas: 8
  • materi: Bab-7 renang gaya dada
  • kode soal: 22
  • kode kategorisasi: 8.22.7
Harus menguasai prinsip dasar mengapungPembahasanteknik mengapung dilakukan agar perenang terbiasa pada posisi steamline dan berada di permukaan air. Tahap-tahap nya adalah sbgPara pemula berada di dalam kolam yang dangkal/setinggi lutut.Kedua tangan memegang betis atau lutut, lalu duduk atau jongkok dalam air(tatap pada kolam dangkal atau setinggi lutut)Dilakukan 2-3 kali untuk membiasaka. tidak merasa takut berada di dalam air.kemudian, kedua tangan memegang dinding kolambadan telungkup di atas permukaan air dengan kedua tangan dan kaki lurus segaris dengan tubuh dan menahan napas beberapa detik lakukan berulang kali hingga terbiasa.Detail Jawabanmapel: penjaskeskelas: 8materi: Bab-7 renang gaya dadakode soal: 22kode kategorisasi: 8.22.7

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh KaylaAulianisa08 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 11 Jul 22