Tim bola voli sukamakmur berhadapan dengan tim bola voli sukamaju.

Berikut ini adalah pertanyaan dari Niak382 pada mata pelajaran Penjaskes untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Tim bola voli sukamakmur berhadapan dengan tim bola voli sukamaju. permainan sangat imbang dan saling menyerang. ketika tim sukamaju melakukan smash dan mampu diterima libero tim sukamakmur dan menyebabkan bola melambung ke arah net, tanpa menunggu pemain tim sukamaju langsung menyambar bola tersebut dan wasit meniup peluit dan skor untuk tim sukamakmur. hal yang menyebabkan hal tersebut adalah ....

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Bola belum melewati net

Penjelasan:

Point dalam Voli dihitung ketika bola yang dipukul melewati net dan sampai ke daerah lawan.

Pada cerita diatas, tim Sukamaju menyambar bola namun bola belum melewati net ke arah tim Sukamakmur. Jadi point tidak berhasil dimiliki oleh tim Sukamaju karena pada saat bola disambar, wasit sudah meniup peluit. Jadi yang dihitung adalah pukulan tim sukamakmur sebelumnya yang berhasil sampai ke daerah tim Sukamaju.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh MathIntelligence dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 22 May 22