jelaskan apa yang dimaksud offside dalam permainan sepak bola​

Berikut ini adalah pertanyaan dari zifa2705 pada mata pelajaran Penjaskes untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Jelaskan apa yang dimaksud offside dalam permainan sepak bola​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Offside adalah sebuah pelanggaran yang terjadi karena posisi bola diberikan pada pemain yang posisinya lebih dekat dengan garis gawang lawan dibandingkan posisi pemain bertahan. Offside merupakan salah satu aturan dalam sepak bola yang diatur dala Laws of The Game.

Atau

Offside (bahasa Indonesia:Luar posisi) adalah salah satu aturan sepak bola, yang terkodifikasi dalam Hukum ke-11 dari Laws of the Game. Undang-undang FIFA tersebut menyatakan bahwa seorang pemain di luar area permainan atau offside, apabila tersentuh bola atau menerima umpan bola dari rekan satu tim, dengan keadaan pemain tersebut berada mendahului pemain paling belakang dari tim lawan dan apabila pemain tersebut berada lebih dekat dengan garis gawang lawan setelah kiper. Pada dasarnya pemain sepak bola "tidak boleh berada secara pasif dalam area lapangan lawan untuk menyerang, meski diizinkan bermain secara pasif di area lapangan sesama untuk bertahan".

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh auraputri200203 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 26 Jun 22