Dampak positif etnosentrisme adalah berguna untuk meningkatkan rasa...

Berikut ini adalah pertanyaan dari holiyati3858 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Dampak positif etnosentrisme adalah berguna untuk meningkatkan rasa...

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Etnosentrisme merupakan salah satu praktik memandang atau menilai budaya orang lain berdasarkan nilai atau kepercayaan diri sendiri.

Namun jika kita cermati lebih jauh adanya etnosentrisme juga dapat berdampak positif, yakni semakin kuatnya rasa cinta seseorang terhadap kebudayaan atau bangsanya. Selain itu juga dapat mendorong dan menguatkan kelompok yang sama karena kesamaan latar belakang sejarah yang sama. Menjaga keaslian dan keutuhan budaya sendiri. Meningkatkan semangat cinta atas budaya sendiri. Memperkuat persatuan dan kesatuan suatu kelompok

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh desypramita31 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 26 Jul 23