melempar bola mendatar pada permainan bola kasti merupakan contoh gerak......A.

Berikut ini adalah pertanyaan dari bintangjinggakyu0910 pada mata pelajaran Penjaskes untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Melempar bola mendatar pada permainan bola kasti merupakan contoh gerak......A. lokomotor
B. nonlokomotor
C.manipulator
D. manipulatif​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

D. gerak manipulatif.

Penjelasan

manipulatif artinya gerakan yang dilakukan Dengan menggunakan benda.

cara melakukan melempar bola mendatar adalah

  1. Sikap awal, berdiri dengan kedua kaki yang dibuka. Salah satu kaki berada di depan, bisa kaki kanan atau kiri.
  2. Bola dipegang menggunakan tangan kanan di atas bahu. Posisi tangan kiri sejajar bahu. Pandangan ke arah depan.
  3. Lakukan gerakan ayunan lengan untuk melempar bola. Arah bola mendatar setinggi dada.
  4. Posisi kaki dipertahankan kaki kanan untuk menjaga keseimbangan tubuh.

# semoga membantu dan bermanfaat ya,,

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh aissyzeen dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 28 Jun 23